Home Politik PAN Mendukung Prabowo Subianto di Pilpres 2024 dengan Alasan Kedaulatan Pangan

PAN Mendukung Prabowo Subianto di Pilpres 2024 dengan Alasan Kedaulatan Pangan

0

Menurut Zulhas, kedaulatan pangan harus dipimpin langsung oleh level presiden.
“Saya akan dukung lagi ini, tetapi harus ada perjanjian. Kita ini harus berdaulat di bidang pangan,” kata Zulhas.
Karena menurut Zulhas, kalau tidak dipimpin langsung Presiden maka akan sulit. Untuk itu, kata Zulhas, kedaulatan pangan akan memakmurkan hampir 40 juta petani yang tersebar di seluruh pedesaan Negara Indonesia ini.
Sebab, ia sangat paham kondisi petani zaman dahulu dan zaman sekarang yang masih sulit dan belum bisa sejahtera. Karena, dirinya adalah cucu sekaligus putra dari seorang petani.
“Zaman kakek saya dahulu, petani punya kebun dan punya sawah. Turun ke anaknya, tinggal separuh sawah dan kebunnya. Turun ke anaknya lagi, kebun hilang, sawah juga hilang,” pungkasnya.

Exit mobile version